Camat Tragah Apresiasi Masyarakat Atas Gotong Royong Perbaiki Ruas Jalan Kabupaten Yang Rusak Di Tragah

Indonesia Investigasi

Bangkalan – Anggota Lembaga Swadaya Masyarakat Gerbang Mas,(LSM-GM), Dikantor Kecamatan Tragah Berdiskusi Perihal Jalan Raya Tragah, Sebelum Melaksanakan kegiatan empati gotong royong untuk perbaiki secara swadaya, jalan rusak kabupaten ruas jalan Tragah nyiorondung Desa pocong, Bangkalan Madura.(Minggu-11-08-2024).

Camat Tragah IRI SU’UD S,ap.M,ap.mengatakan Selesai Berdiskusi beberapa hari sebelumnya, dengan LSM GM dan Masyarakat, langsung membuat Beberapa usulan jalan rusak di kecamatan Tragah.

“Sebenarnya sudah masuk dlm beberapa usulan kecamatan pak. Bahkan kami sempat membicarakan terkait hal ini dg ketua LSM GM dan juga ust Subhan hadi dll .Dan saya langsung membuat usulan kpd Bpk PJ Bupati.termasuk usulan yg sudah terealisasi.antara lain. nyior ondung, Tragah Labang dll”.jelas camat Tragah kepada media indonesia investigasi.com.

Bacaan Lainnya

Camat Tragah mengatakan di tahun 2024 ini, untuk jalan kabupaten ruas jalan nyiorondung-tragah akan di laksanakan di realisasikan. Serta ucapan terima kasih sebagai apresiasi kepada masyarakat Tragah yang sudah peduli dengan ke adaan jalan yang rusak di wilayahnya.

“Insya Allah di tahun 2024. Saya sudah berusaha maksimal. Kami bersyukur masyarakat juga bergerak utk kepentingan masyarakat banyak”.pungkas camat tragah.

Penulis:(Lutfi).

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *